Cara membuat Headline News di Blog, Efek Marque ( teks berjalan )

InfoDari - Cara membuat Headline News di Blog, Efek Marque ( teks berjalan ).

Apa kabar semua sahabat Blogger? Masih sehat kan?
Karena pada kesempatan kali ini saya membagi sedikit tutorial yang bagus sekali...
Yaitu membuat Headline News berjalan di Blog.

Pernah Nonton TV One, atau MetroTV? Pasti pernah donk kan... ^_^
Anda lihat di bawah/atas nya ada Berita yang berjalan, itulah yang dinamakan Headline News. Nah kalo ini kita akan coba praktekkan di Blog.

Ikuti langkah-langkah nya:
  • Login ke Blogger.
  • Masuk ke Menu Tata Letak
  • Pilih tambah Gadget > Pilih HTML Java Script
  • Copy Paste Kode berikut ini kedalam box HTML JavaScript tersebut.

<script type="text/javascript">var hn_url_blog = "http://infodariom.blogspot.com/";var hn_jumlah_post = 10;var hn_warna_latar = "#FAF8F8";var hn_warna_garis = "#FD0606";var hn_posisi = "top";var hn_tampilkan_judul = true;var hn_backlink = true;</script> <script src="http://googlecode-fadilblogx.googlecode.com/files/headline_news.js"> </script>
  • Simpan
keterangan kode:
Ganti tulisan warna merah dengan URL blog anda
Ganti tulisan warna biru dengan judul postingan yang ingin ditampilkan
Ganti Background Headline News dengan merubah kode hex berwarna hijau
Seperti diatas, tapi ini adalah garis headline news tersebut dengan mengganti warna ungu
Jika Anda ingin Headline News tampil diatas, masukkan dengan kode TOP, bila Anda ingin dibagian bawah ganti dengan BOTTOM.

Saya rasa cukup sekian dulu Tutorial tentang Cara membuat Headline News di Blog, Efek Marque ( teks berjalan ).

Sekian, Semoga bermanfaat.. Jangan Lupa berkomentar!

sumber
Previous
Next Post »
Thanks for your comment